Jabodetabek.id - Melalui fitur yang ada di aplikasi WA, kapan seseorang online di WhatsApp dapat diketahui langsung dengan cara mudah
Namun, guna mengetahui apakah WhatsApp teman Anda sedang online atau offline ada juga cara lain menggunakan aplikasi pihak ketiga.
Fitur status online ini berfungsi untuk memberitahu apakah orang yang akan dichat sedang online atau tidak.
Baca Juga: Kualitas Foto Tetap Oke, Berikut Cara Kirimnya di WhatsApp
Sebab fitur di WhatsApp juga memungkinkan teman Anda memasang mode agar tidak diketahui apakah dia sedang online atau tidak.
Melansir dari berbagai sumber, berikut cara mengetahui status online teman Anda melalui aplikasi WhatsApp :
1. Cek Melalui WhatsApp
Untuk mengetahui apakah teman sedang online, buka aplikasi WhatsApp di android atau iOS Anda. Pilih kontak yang ingin kamu ketahui apakah sedang online atau tidak.
Setelah Anda membuka kontak teman, maka status online akan muncul di bagian bawah namanya.
Baca Juga: Fitur Baru Sedang Dikembangkan oleh Pihak Whatsapp, Fitur Apakah Itu?
Artikel Terkait
Perbaharui WhatsApp yang Kedaluarsa, Simak Tipsnya
Jaga Privasi, Berikut Cara Sembunyikan Last Seen dan Centang Biru di WhatsApp
Dengerin Pesan Suara Bisa Tinggalkan Halaman Chat, WhatsApp Kembangkan Fitur Baru
Cek Tagihan Listrik Lewat WhatsApp, Begini Caranya
Mau Keluar Grup WhatsApp Tanpa Diketahui! Begini Caranya
Fitur Backup Chat Terlindungi Enkripsi Akhirnya Dirilis WhatsApp